Apa itu Informatika Komputer?

Informatika mempunyai konsep dasar, teori dan perkembangan aplikasi tersendiri. Informatika dapat mendukung dan berkaitan dengan aspek kognitif dan sosial, termasuk tentang pengaruh serta akibat sosial dari teknologi informasi pada umumnya. .

OS Windows 10?

Microsoft sebagai salah satu raksasa teknologi dunia memang telah merilis secara resmi sistem operasi (operating system/OS) terbarunya pada 29 Juli 2015 lalu. Sistem operasi terbaru ini sudah ditunggu-tunggu banyak pihak kehadiran sejak beberapa bulan yang lalu.

Mengenal Sejarah Komputer

Pengertian Komputer berasal dari bahasa latin computare yang mengandung arti 'menghitung', menurut salah satu sumber yang saya temukan. Menurut sumber yang lainnya, asal kata computer berasal dari bahasa Inggris compute. Meskipun begitu, kedua kata tersebut meskipun berasal dari bahasa yang berbeda mempunyai arti yang sama yakni “menghitung”.

Linux Ubuntu..

Proyek Ubuntu resmi disponspori oleh Canonical Ltd. yang merupakan sebuah perusahaan yang dimiliki oleh pengusaha Afrika Selatan Mark Shuttleworth. Tujuan dari distribusi Linux Ubuntu adalah membawa semangat yang terkandung di dalam Filosofi Ubuntu ke dalam dunia perangkat lunak. Ubuntu adalah sistem operasi lengkap berbasis Linux, tersedia secara bebas dan mempunyai dukungan baik yang berasal dari komunitas maupun tenaga ahli profesional.

Mengenal macam-macam Linux

Beberapa contoh Linux yang terkenal saat ini yaitu,Ubuntu,BlankOn,Debian,RedHat,SuSe,Fedora, dan lain-lain.

Rabu, 26 April 2017

Tutorial Install MikroTik di Virtual Box



Assalamualaikum wr.wb....

Kali ini saya akan memposting tentang "TUTORIAL INSTALL MIKROTIK DI VIRTUAL BOX" , oke kita langsung saja ke Inti tutorialnya guys......


1.Pertama buka terlebih dahulu Oracle VM Virtualbox di PC anda..


2. Setelah Virtual Box terbuka, Klik Tombol "BARU" di pojok kiri atas...


3. Lalu edit Nama Sesuai Keinginan, contohnya "Mikrotik_Deden". Setelah input nama, Pilih tipe dan pilih "OTHER". dan kemudian pilih juga Versinya, Pilih "OTHER/UNKNOWN"... Lalu Klik Lanjut..





5. Lalu anda akan disuruh mengatur Ukuran Memori, sebagai contoh Atur memori sebanyak 4MB.. Kemudian Klik Lanjut....

6. selanjutnya anda akan ditanya akan menambahkan partisi Harddisk atau membuat partisi virtual box baru, pilih "Buat Harddisk Virtual sekarang".  Kemudian klik Lanjut...


 7. Kemudian Pilih Tipe Berkas Harddisk, Pilih VDI . Klik Lanjut..


8. Lalu pilih penyimpanan Harddisk fisik, Pilih "Alokasikan secara Dinamik". klik Lanjut..


9. Pilih Lokasi penyimpanan dan Ukuran Berkas, atur ukuran hingga 2GB saja.. Klik "Buat"..


10. Jika proses pembuatan Mikrotik Berhasil, maka akan muncul Layar seperti ini...


11. Lalu Klik Tombol "MULAI"...

12. Setelah itu anda akan diminta memasukkan Disk/ISO,  pilih ISO yg anda siapkan tadi. Lalu Klik "Mulai"..
      

13. Tunggu Proses Loading Selsai...


14. Kemudian akan muncul layar seperti ini, lalu Pilih semua opsi dengan Menekan tombol huruf "A/a".. 
    
Lalu ketik huruf "I" untuk memulai Install Mikrotik, lalu ketik huruf "Y" sebanyak dua Kali...

15. Jika Layar seperti ini Muncul, Maka Install Mikrotik di Virtual Box telah Berhasil...


Nah itu tadi Tutorial Cara Install Mikrotik di Virtual Box, Mohon maaf bila ada Kekurangan di Postingan Saya ini.. Terima Kasih telah berkunjung !!!!


Wassalamualaikum wr.wb...